Selasa, 11 Oktober 2016

Cara Membedakan Kejang Akibat Demam Dan Ayan

Orang yang mengidap penyakit ayan atau epilepsi kerap hubungannya dengan reaksi kejang yang seringkali menajdi pertanda seseorang mengalami penyakit ayan, penyakit yang satu ini juga bisa menyerang pasiennya tanpa mengenal usia. Karena bayi yang baru saja lahir juga bisa didiagnosa mengidap ayan biasanya pada bayi ayan terjadi karena kekurangan oksigen saat proses persalinan.

Mereka yang mengidap ayan sering kali dipandang sebelah mata oleh orang lain karena kejang - kejang yang selalu muncul secara tiba - tiba, bahkan tidak luput banyak orang yang masih menghubungkan kejang ayan dengan hal - hal mistis seperti kesurupan, padahal itu jelas berbeda.

 Penangan penyakit ayan baik pada anak atau orang dewasa tergantu dari tingkat parahan yang dialaminya bisa dengan mengkonsumsi Obat Herbal Ayan Anak atau metode lainnya seperti diet kategonik yang memperbanyak mengkonsumsi makanan yang mengandung lemak dibandingkan dengan karbohidrat.

Dan penderita ayan yang sering kali menunjukan reaksi kejang berbeda dengan kejang yang dialami orang yang sedang sakit demam. Secara sederhananya kedua jenis kejang inbisa dibedakan dengan melihat suhu tubuh namun jika kejang yang terjadi tanpa didahului demam bisa jadi ini merupakan tanda penyakit ayan. Dan Anda harus segera memeriksakannya.

Para penderita ayan juga dapat dibedakan dengan keadaan atau kondisi yang mirip dengan epilepsi yang kerap kali meragukan seperti menahan napas, pingsan, mimpi malam yang menyeramkan dan tik.

Untuk serangan menahan napas sering kali terjadi pada anak yang sedang merasakan bingung atau ketakutan akan sesuatu.

Dan terakhir bagi Anda yang sedang mengidap penyakit ayan, alangkah baiknya langsung diobati karena ayan bisa berubah menjadi ayan permanen. Bisa dengan mengkonsumsi Obat Ayan atau metode lainnya, namun biasanya penderita ayan akan tetap mengkonsumsi obat dan sebaiknya Anda mengkonsumsi obat yang berbahan dasar alami agar tidak merusak ginjal karena penderita ayan biasanya akan mengkonsumsi obat dalam jangka waktu yang lama.
 

| Cara Membedakan Kejang Akibat Demam Dan Ayan



Senin, 10 Oktober 2016

Ganja Bisa Dijadikan Sebagai Cara Alternatif Obat Herbal Ayan


 Setelah membahas mengenai Obat Herbal Ayan Anak, kali ini kami akan berbagai inforsi atau tips yang mungkin masih banyak orang yang belum mengatahui kalau ternyata Ganja Bisa Dijadikan Sebagai Cara Alternatif Obat Herbal Ayan. Salah satu dari manfaat tanaman ganja yang banyak pro kontra ini ternyata memiliki khasiat yang luar biasa untuk mengurangi resiko kejang ayan. Ada empat peneliti yang memaparkan pertemuan tahunan American Epilepsy Society di Philadelphia dan semua CBD menunjukan dapat mengurangi reaksi kejang yang ditunjukan oleh penderita ayan.

Dua penelitian tersebut menggunakan hewan sebagai percobaannya misalnya tentang bagaimana kemampuan toleransi CBD dan bagaimana interaksinya dengan obat lain sementara itu dua peneliti lainnya menguji dampak jangka pendek serta jangka panjang penggunaan obat berbahan dasar ganja ini.

Dengan adanya persetujuan pengujian CBD di sejumlah negara seperti Alabama, Kentucky dan Florida menjadi memudahkan para dokter untuk mengobati serta menyembuhkan para pasien epilepsi .

Para peneliti juga melaporkan bahwa menggunakan bahan dasar ganja sebagai Obat Ayan bisa menajdi cara alternatif lainnya untuk mengurangi reaksi kejang ayan sering kali ditimbulkan oleh penderita ayan atau epilepsi. Karena pada pasalnya penyakit yang satu ini merupakan penyakit yang bisa menyerang siapa saja tana mengenal usia. Bahkan bayi yang baru saja lahir juga mengidap penyakit ayan.

Dengan berbagai faktor dan kondisi yang mengakibatkan bayi mengalami ayan biasanya dalam banyak kasus ditemukan diakibatkan karena kekurangan oksigen saat proses persalinan.

Dalam waktu 3 bulan penelitian, ada 8 pasien menanggapi CBD dengan 3 diantaranya terbebas dari kejang dan 5 lainnya mengalami sekitar 50% penurunan reaksi kejang ayan.

Namun sayangnya meskipun seperti itu di Negara kita sendiri, Indonesia masih awam dan belum memiliki hak izin untuk mengobati penyakit ayan dengan mengkonsumsi obat yang berbahan dasar ganja. Karena pada dasarnya tanaman yang satu ini kerap dekat dengan narkoba yang bisa disalah gunakan oleh beberapa oknum tidak bertanggung jawab.

terima kasih sudah berkunjung, semoga informasi yang kami berikan dapat bermafaat dan menambah wawasa Anda.

| Ganja Bisa Dijadikan Sebagai Cara Alternatif Obat Herbal Ayan


Fakta Penyakit Ayan Yang Wajib Di Ketahui

 
 
Ayan atau epilepsi merupakan penyakit yang menyerang bagian syaraf otak manusia dan reaksi yang sering kali ditunjukan oleh para penderita ayan adalah kejang - kejang maka dari itu mereka yang mengidap penyakit ayan tidak diperbolehkan melakukan aktifitas yang bisa mengancam nyawanya karena kejang yang bisa terjadi kapan saja dan dimana saja. 

Penderita ayan tidak diperbolehkan untuk melewati jembatan yang kecil dan sempit, tidak boleh menyebrang jalan besar, berjalan di jalan besar, berenang, bersepeda, memanjat pohon dan mereka yang mengidap penyakit ayan juga harus selalu mengkonsumsi Obat Ayan untuk membantu mengurangi reaksi kejang yang sering kali muncul.

Di samping kejang, fakta penyakit ayan yang harus diketahui oleh Anda lebih lengkap dan lebih jelasnya silahkan simak dibawah ini :
  1. Kejang yang sangat dekat sekali hubungannya dengan penderita ayan namun harus Anda tau tidak semua orang yang mengalami kejang bisa dikatakan mengidap penyakit ayan atau epilepsi. Karena 40 jenis kejang didunia ini.
  2. Kondisi kejang bisa terjadi dalam situasi apapun untuk penderita ayan maka dari itu penderita ayan tidak diperbolehkan melakukan aktifitas yang dapat membahayakan dirinya.
  3. Ketika penderita ayan sedang kejang, maka kesadaran orang tersebut bisa terganggu. Namun kejang diategorikan sebagai kejang kecil serta kejang fokal dan jenis kejang yang kedua ini tidak menyebabkan kehilangan kesadaran bagi penderitanya.
  4. Sebagian besar mereka yang mengidap penyakit ayan sensitif pada lampu berkedip, sejumlah orang yang kejang biasanya juga dipicu oleh frekuensi strobe dimana lampu diatur agar bergerak secara lambat, namun meskipun seperti ini tidak semua penderita ayan mengalami hal ini hanya sekitar 3 persen saja.
  5. Saat sedang mengalami reaksi kejang, mereka tidak diperbolehkan untuk menelan atau menggigit lidahnya sekalipun. 
  6. Dan fakta penderita ayan yang terakhir adalah di Negara Inggris ada hampir 600 orang yang mengidap penyakit ayan dan beberapa penderitanya mengalami kejang - kejang yang mendapatkan obat - obatan, diet kategonik serta pembedahan. Diet yang dilakukan oleh penderita ayan ini merupakan diet lemak dimana mengkonsumsi makanan yang mengandung banyak lemak dan karbohidrat yang rendah.
Nah itulah beberapa fakta penderita ayan yang harus diketahui oleh Anda, dan perlu Anda ketahui penyakit ayan tidak menular jadi Anda tidak perlu menjauh atau ragu saat melihat penderita ayan sedang kejang = kejang. Ayan merupakan penyakit yang memerlukan pengobatan dalam jangka waktu lama oleh karena itu alangkah baiknya Anda mengkonsumsi Obat Herbal Ayan agar obat yang dikonsumsi dalam waktu lama itu tidak merusak ginjal karena terbuat dari bahan alami.

Jumat, 07 Oktober 2016

Manfaat Air Kelapa Untuk Mengurangi Reaksi Kejang Ayan




Manfaat Air Kelapa Untuk Mengurangi Reaksi Kejang Ayan | Air kelapa ternyata memilliki banyak manfaat yang baik untuk tubuh apabila dikonsumsi secara rutin. Salah satunya bisa menjadi cara alternatif pengganti Obat Ayan yang paling aman dan tentunya sudah terbukti khasiatnya.

Air kelapa ini memiliki khasiat yang luar biasa karena mampu mencegah berbagai macam penyakit. Air kelapa yang masih hijau menjadi salah satu minuman populer di kalangan banyak orang. Di samping air kelapa ini menyegarkan ternyata juga mempunyai manfaat yang mengejutkan untuk kesehatan tubuh karena mengandung kandungan yang bagus jika dikonsumsi diantaranya asam amino, antioksidan, vitamin, mineral dan makanan super yang penuh dengan mineral, vitamin dan enzim yang sangat diperlukan untuk menjaga kesehatan tubuh. Air kelapa juga mengandung rendah lemak serta hanya memiliki seperlima dari gula yang ditemukan pada sebagian besar jus buah segar.

Dan berikut ini merupakan manfaat air kelapa untuk mengurangi reaksi kejang ayan.

Manfaat air kelapa bukan hanya mampu mengurang reaksi kejang tapi juga ada banyak manfaat lain dari air kelapa yang harus Anda ketahui jadi disini tidak akan hanya dijelaskan manfaat air kepala untuk ayan saja, tapi secara umum.

Menjaga kesehatan pencernaan, air kelapa mampu meningkatkan kesehatan pencernaan dan metabolisme tubuh melalui enzim tubuh enzim bioaktif dan di samping itu air kelapa juga bermanfaat untuk mengurangi reaksi kejang.

Mejaga kesehatan ginjal dan jantung, manfaat lainnya adalah untuk mengurangi resiko hipertensi dan stroke yang sekaligus membantu mencegah atau mengatasi batu ginjal.

Mendukung Fungsi Sistem Imun, air kelapa mengandung asam laurat yang berupa anti-jamur, anti virus, anti bakteri yang mampu menambah sistem kekebalan tubuh dan menyerang infeksi serta memberantas cacingan dan candida.

Mengeluarkan racun dalam tubuh, racun merupakan salah satu faktor utama bagi sebagian penyakit dan dengan Anda mengkonsumsi air kelapa secara teratur bisa menghilangkan racun yang ada dalam tubuh.

Membantu Menangkal Radikal Bebas, kandungan lainnya yang ada dalam air kelapa merupakan antioksidan yang dapat membantu melawan efek buruk yang ditimbulkan oleh radikal bebas. Untuk menangkal radikal bebas dengan air kelapa usahkan memilih air kelapa yang murni dan belum tecampur bahan lain.

Menstabilkan Darah

Manfaat lainnya dari air kelapa dapat mencegah tekanan darah tinggi atau hipertensi yang lebih sering menyerang baik pria maupun wanita dalam rentang usia dewasa. Kandungan magnesium dan kalium yang ada dalam air kelapa mampu menurunkan tekanan darah.

Menstabilkan kolesterol
, manfaat yang terakhir dari mengkonsumsi air kelapa merupakan mampu menurunkan kadar kolesterol tinggi yang ada dalam tubuh seseorang , kandungan kalium yang terdapat dalam air kelapa mampu menurunkan kolesterol serta mencegah kolesterol meningkat.

Itu merupakan sebagian besar manfaat dari mengkonsumsi air kelapa yang salah satunya bisa dijadikan sebagai Obat Ayan Herbal, terima kasih sudah berkunjung.